Selasa, 02 Juli 2013

Anak Hujan

 Toriq Fahmi

bocah lusuh bermain hujan

"hom pimpa, alaihum gambreng"
aku jadi kodok
aku jadi burung
"jangan", burung tidak bisa terbang waktu hujan
aku tak berniat untuk terbang
aku hanya ingin tertidur, di dahan yang basah
belajar mencengkram lalu bermimpi

lalu kamu, kenapa jadi kodok?
kodok suka berenag
lalu akan bernyanyi, suwaktu sepi
kita akan bernyanyi
aku pandai menyelami

kodok dan burung
burung tabah menuggu hujan redah
kodok ikhlas menerima genagan hujan

siapa mereka.?
anak-anak yang suka bermain hujan

"mahkota hujan, menuggu pelangi datang"

Madura 2013

Tidak ada komentar:

Posting Komentar